Filed under Umum

Sisi lain dari kebut-kebutan

Kebut-kebutan di jalan raya memang sangat tidak dianjurkan. Selain membahayakan jiwa sang pengemudi, kebut-kebutan juga bisa mengganggu pengendara lain. Tapi dari sisi negatif dari kebut-kebutan, ada juga sisi positif dari kebut-kebutan. 1. Waspada, kebut-kebutan mengajarkan kita untuk lebih waspada di jalan raya, karena semakin kencang laju kendaraan kita semakin besar kemungkinan untuk celaka, semakin besar … Baca lebih lanjut

BRI Syariah memang tanpa biaya bulanan

Ini bukan promosi bro, saya juga tidak bekerja untuk BRI Syariah, saya cuma mau berbagi pengalaman nabung di BRI Syariah. Bermula dari rasa penasaran saya tentang Bank Syariah yang menurut saya bisa memberikan layanan terbaik bagi nasabahnya. Kenapa saya mencari Bank Syariah?? Alasannya saya mau menghindari yang namanya RIBA, BUNGA BANK dan menghindari biaya bulanan. … Baca lebih lanjut

The Miracle of Giving

“The Miracle of Giving” adalah salah satu buku karangan Ustad Yusuf Mansur. Buku yang mengisahkan tentang keajaiban-keajaiban dari bersedekah. Kalau dari hitungan kita 10-1 = 9, tapi dalam sedekah 10-1 = 19 bahkan lebih. Jadi sedekah tidak akan membuat harta yang kita punya berkurang, malah melebihkan hata kita. Semakin banyak kita memberi maka semakin banyak … Baca lebih lanjut

Filosofi Pohon

Tahukah anda tentang filosofi sebuah pohon? Berikut saya akan membagikan filososfi Pohon yang bisa dijadikan acuan dalam meraih kesusksesan. Tumbuh, pohon yang besar tidak tumbuh seketika, tapi mulai dari sebuah biji menjadi benih dan terus tumbuh menjadi pohon yang besar. Pohon yang besar itu kemudian berbuah, sampai buahnya matang lalu dipetik. Semuanya melalui sebuah proses, … Baca lebih lanjut